- Pertama-tama kita buka CMD carannya klik Start Menu -> All Programs -> Accessories -> Command Prompt(CMD) Atau di Search seperti gambar di bawah

 - Setelah Command Prompt(CMD) terbuka lalu ketikkan Drive Flasdisk kita, disini drive flasdisk saya di G. Ketikkan G: untuk masuk ke flasdisk kita seperti gambar di bawah.

 - Kemudian tekan Enter, maka kita sudah berada pada drive G (flasdisk)
 - Kemudian ketikkan  attrib -s -h *.* /s /d    kemudian kita Enter.

 - Tunggu beberapa saat sampai proses kembali ke G:\> seperti gambar di bawah.

 - Selesai, semua file-file kita akan dimunculkan kembali..
 
Demikian dulu...
0 komentar:
Posting Komentar